Apa itu Wordpress.com?



Ada 2 pengertian dari wordpress.com sejauh saya ketahui dan pahami:

Pertama:

wordpress.com adalah sebuah subdomain name milik engine blog wordpress.
Kenapa disebut subdomain? Karena jika sebuah domain name ada kata didepannya yang dipisahkan oleh titik (seperti wordpress.com), maka itu menandakan bahwa nama tersebut merupakan subdomain. Yang disebut domain disini adalah com-nya. Sedang kata wordpress sebelum com-nya disebut sub. Dan jika digabung keduanya menjadi sebuah nama dari sub domain.

Kedua:

wordpress.com adalah nama salah satu engine atau platform blog yang gratis diantara platform blog gratis lainnya seperti blogger.com, multiply, google site dan lain-lain, yang disediakan oleh wordpress.org. Siapapun bisa menggunakannya tanpa dipungut bayaran. Mulai dengan menggunakan subdomainnya sampai dengan hostingnya. Bahkan para penggunanya, tidak dikenai urusan apa-apa sehubungan dengan masalah hostingnya. Bagaimana menata folder, file, directory dan seterusnya di panel hostingnya (seperti mengatur file dan folder data di direktori atau windows eksplorer di komputer sendiri). Dengan kata, lain, pengguna hanya perlu mengurus soal blognya saja. Mulai dari menata tampilan dan konten.


Lalu apa untungnya memilih dan menggunakan wordpress.com untuk membuat sebuah blog yang gratis? Baca selengkapnya DISINI.

No comments:

Post a Comment